Spare Part Isuzu
banyak jumlah nya ini haruslah di kenal dan dipahami oleh setiap pemilik kendaraan mobil isuzu. Dengan memahami beberapa spare part isuzu, para pemilik mobil isuzu akan dengan mudah mengetahui cara perawatan spare part isuzu atau komponen isuzu yang dibutuhkan. Berikut beberapa spare part isuzu atau komponen mobil isuzu :
• Brake Shoe. Brake shoe
adalah bagian dari suku cadang isuzu yang berhubungan dengan sistem pengereman. Breake shoe ini membawa kampas rem ke dalam drum rem yang digunakan pada semua jenis mobil termasuk mobil isuzu. Biasa nya untuk mobil isuzu, jenis brake shoe yang banyak digunakan adalah Brake Shoe-Elf NHR 55 EURO 2.
• Clutch Cylinder Slave. Clutch Cylinder Slave
merupakan komponen atau suku cadang isuzu yang digunakan dalam sistem kopling hidrolik pada sebuah mobil. Komponen isuzu ini dipasang dalam transmisi baik di dalam dan juga di luar. Jika komponen isuzu ini dipasang di luar, komponen ini melekat pada transmisi manual dengan menggunakan 2 baut. Proses ini di tandai setiap kali Anda menginjak pedal kopling ketika ingin ubah transmisi.
• Cover Clutch
Cover clutch atau biasa di sebut dengan penutup kopling pada sebuah mobil ini harus mendapat perhatian dari setiap pemilik roda empat. Karena kopling sangat rentan kerusakaan jika dipergunakan dengan kasar. Pemakaian kopling ini sangat tergantung pada gaya mengemudi si pengemudi mobil tersebut.
• Starter
Starter dalam sebuah kendaran adalah penting. Starter merupakan salah satu suku cadang mobil yang penting dan harus selalu dirawat dengan baik. Starter merupakan sebuah komponen mobil yang berupa motor mobil yang berfungsi untuk memutar mesin sehingga terjadi pembakaran internal di mesin, kemudian mobil tersebut bisa dijalankan.
• Piston
Piston adalah satu komponen atau suku cadang isuzu yang sangat penting. Piston sendiri merupakan sumber geser yang terpasang di dalam silinder sebuah mesin. Maka dari itu, piston ini harus terpasanga dengan rapat dalam silinder. Jika ini dapat selalu terjaga, maka mobil dapat bergerak dengan mulus.